Pasar Fashion Semakin Berkibar

RADAR MAKASSAR – Dunia fashion selain menunjang penampilan juga merupakan pelindung tubuh. Jumlah manusia yang terus bertambah pun mendongkrak kebutuhan pakaian. Peluang usaha ini masih lebar, potensinya besar asal cermat mengincar pasar. Melihat potensi pasar fashion yang satiap tahun bertambah maka tak henti-hentinya Tiga Production kembali menggelar pameran fashion yang menggandeng Read more

Ivan Gunawan: Desainer Indonesia Enggak Kalah dengan Desainer Thailand

KOMPAS.com — Tadi pagi, baru saja diresmikan pembukaan Central Department Store, dari raksasa ritel asal Negeri Gajah Putih, Central Group. Berbeda dengan department store lain di Jakarta, Central Department Store menghadirkan koleksi busana karya desainer-desainer Thailand dan juga Indonesia. Salah satu koleksi busana siap pakai dari Indonesia adalah karya perancang Ivan Gunawan. Ditemui Read more

Oscar Bikin Kejutan di Jakarta Fashion Week 2014

Sejumlah model memperagakan rancangan desainer Oscar Lawalata dalam perhelatan mode Jakarta Fashion Week 2014 di Senayan City, Jakarta (22/10). Sebanyak 60 rancangan, Oscar Lawalata mempersembahkan koleksi bertajuk “Iam Indonesia”. TEMPO.CO, Jakarta – Oscar Lawalata mendapatkan kesempatan bersama dengan tiga desainer lainnya untuk menutup perhelatan Jakarta Fashion Week 2014. Melalui pagelaran Read more

Tenun Motif Floral dari Ikat Indonesia

KOMPAS.com – Semakin banyak perancang yang bertekad mengeksplorasi kain tradisional Indonesia. Didiet Maulana adalah salah satu yang tetap konsisten dalam memasyarakatkan tenun ikat menjadi busana siap pakai.“Saya ingin tenun menjadi lebih sering dikenakan orang Indonesia. Semakin banyak permintaan kain tenun, maka perputaran uang ke perajin semakin cepat,” ujar Didiet padaKompas Read more

8 Langkah Tuntas Menyetrika

KOMPAS.com – Menyetrika sepintas merupakan pekerjaan sepele, namun banyak orang (termasuk perempuan) menghindari pekerjaan rumah yang satu ini. Selain menimbulkan hawa panas, sebenarnya tidak mudah menyetrika pakaian hingga licin alami. Namun dengan perlengkapan yang tepat dan pengetahuan yang cukup, menyetrika pasti jadi lebih mudah. Berikut beberapa pertanyaan penting seputar menyetrika Read more